Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Historis tak dirindukan” Batalkan balasan
Historis tak dirindukan
Rp 60000
Penulis:
SMP Muhammadiyah 8 Tanggulangin
Ilustrasi sampul:
Tim SMP Muhammadiyah 8 Tanggulangin
Penyunting:
Tim SMP Muhammadiyah 8 Tanggulangin
Tata Letak:
Rumah Embrio Publisher
Cetakan 1, Februari 2022
ISBN: 978-623-5504-83-4
251 hlm: 14,8 cm x 21 cm
Ibuku Sayang
Titin Yulaikah, M. Pd.
Kala itu bulan april 2021
Salah satu malam setelah sekian lama pandemi
Korban semakin hari semakin bertambah
Setiap hari pengumuman innalillahi wa innailaihi raji’un
Hati bergetar mendengar assalamu’alaikum
Dag dig dug bertanya siapa korban berikutnya
Muda atau tua tidak pandang bulu
Siapa yang kuat dia bertahan hidup
Ada kabar ibu mengalami demam dan batuk
Dengan situasi 70 membuat bingung sekeluarga
Tanpa pikir panjang ke pengasingan
Rumah sakit khusus wabah virus covid-19
Dengan perjuangan anak dan menantu
Memberi motivasi untuk berjuang melawan virus covid
Di ruang isolasi tanpa sanak saudara
Minum obat, sekali minum 7 macam obatnya
Kulihat gemetarnya tangan meraih gelas
Berjuang bertahan hidup menjadi sehat
Air mata berlinang tak terasa jatuh di pipi
Tetap tersenyum walau menghayat hati
Karena hidup adalah keajaiban
Hanya harapan yang bisa ku lakukan
Qadarullah ibu sehat kembali dengan semangat tinggi
Untuk bisa berada dalam pelukan anak, menantu, dan cucuuku
Ulasan (0)
Kategori: Puisi
Ulasan
Belum ada ulasan.