Jadilah yang pertama memberikan ulasan “PITU” Batalkan balasan
PITU
Penulis:
Rudi Hariyanto
Ilustrasi sampul:
Silvia Rahmawati
Penyunting:
Rudi Hariyanto, Satriya
Tata Letak:
Rumah Embrio Publisher
Cetakan 1, Januari 2022
78 hlm: 14 x 20 cm
Buku dengan judul “PITU” ini memiliki filosofis “PITULUNGAN” dalam bahasa jawa artinya pertolongan. Semoga buku ini dapat menjadi perantara bagi pembaca memperoleh pertolongan dari Allah SWT. Dalam menghadapi berbagai permasalahan kehidupan terutama dalam dunia pendidikan. Buku ini dibuat berawal dari catatan semangat motivasi pagi yang selalu ditorehkan oleh Guru saya Pak Kis pada grup MKKS di mana saya pertama kali bergabung dalam grup tersebut genap setahun yang lalu melalui media sosial, booster ini kemudian saya aplikasikan dan ternyata sangat membantu saya survive berprofesi sebagai guru, saya berharap setelah saya kemas dalam bentuk buku. Buku ini dapat menjadi booster bagi para pembaca untuk dapat “membongkar” semangat Anda untuk terus bertransformasi menjadi pribadi yang unggul dan pantang menyerah. Saya yakin begitulah harapan para pendahulu kita, sesepuh kita. Dengan cara inilah kita melestarikan perjuangan para pahlawan pendidikan.
Ulasan (0)
Kategori: Tanpa kategori
Ulasan
Belum ada ulasan.